cara buat akun blogger lewat HP dengan mudah dan gratis

cara buat akun blogger lewat HP--untuk membuat sebuah Blog tidak hanya bisa di lakukan di laptop maupun komputer saja,dan dengan seiring kemajuan jaman serta pesatnya perkembangan teknologi saat ini seperti banyak bermunculan ponsel-ponsel canggih saat ini sehingga sangat membantu sekali untuk kebutuhan kita dalam melakukan suatu pekerjaan.dan dengan hadirnya smartphone terbaru maka sekarang ini untuk membuat sebuah akun blogger lewat HP sangat memungkinkan karena dengan fiturnya yang mendukung.
dan untuk membuat akun blogger tidaklah sulit karena kita hanya membutuhkan sebuah akun Gmail yang bisa untuk mendaftarkannya,dan blogspot merupakan layanan gratis yang bisa kita pegunakan untuk membuat blog.untuk persiapanya silahkan sediakan akun emai yang baru atau juga akun email yang sudah ada di HPnya,karena biasanya kita sudah membuat akun Gmail waktu akan membuka play store.setelah itu mari ikuti langkah-langkahnya.


cara buat akun blogger lewat HP


pertama buka aplikasi perambah anda seperti crome,opera mini serta yang lainya.kemudian buka google dan ketikan ''blogger'' maka akan muncul di urutan paling atas,silahkan pilih maka anda akan di tampilkan halaman utama untuk pembuatan blognya kemudian pilih saja ''BUAT BLOG'' setelah itu anda di suruh memasukan nama email dan sandi.




cara buat akun blogger lewat HPcara buat akun blogger lewat HP





selanjutnya setelah mengisi email dan pasword anda di suruh memilih untuk nama yang akan muncul atau di gunakan saat posting blog,terserah mau pilih yang mana profile Google+ atau profile Blogger,misalkan saja memilih yang profile Blogger maka silahkan anda isikan namanya,selanjutnya pilih ''Lanjutkan ke Blogger''



cara buat akun blogger lewat HPcara buat akun blogger lewat HP


baca juga:
cara masuk blog lewat HP
cara terbaru membuat akun Google di Android dengan mudah


kemudian setelah langkah diatas sekarang pilih ''Buat Blog Baru'' dan selanjutnya anda di suruh mengisi judul atau nama Blog terus di bawahnya silahkan isi alamat blog yang mau di buat terserah mau kasih alamat apa,yang penting belum ada yang punya dan unik.


cara buat akun blogger lewat HPcara buat akun blogger lewat HP



setelah selesai mengisi nama blog dan juga alamat kemudian di bawahnya silahkan pilih tema bawan blogger.dan selanjutnya pilih ''Buat Blog'' maka sampai disini anda sudah selesai membuat blog dan langkah selanjutnya adalah membuat atau menulis artikel untuk di publish.jadi cara buat akun blogger lewat HP sangatlah mudah di lakukan.
ok cukup sekian dulu pembahasan kali ini terima kasih semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel